Masyarakat Kampung Beting Apresiasi Kegiatan Normalisasi
Deltanews.co.id Kabupaten Bekasi – Masyarakat Kampung Beting mengapresiasi adanya kegiatan Normalisasi kali Beting yang di danai dari apbd murni tahun 2023 dengan pagu anggaran sebesar Rp. 923.370.000.00 yang di kerjakan oleh CV. BARNAD BERSAUDARA dengan masa kerja 20 Juni 2023 selesai 17 Oktober 2023.
Hal tersebut di sampaikan oleh Ra,aman selaku Stap Kaur Perencanaan Desa Pantai Bahagia di lokasi Kegiatan Normalisasi pada Selasa 22 Agustus 2023.
hal yang sama juga di katakan oleh Masni salah seorang ibu Rumah tangga yang Rumahnya berdekatan dengan aliran sungai Beting
Penulis : Madrawi